Pimpinan DPRD Kabupaten Lamongan Menemui Masa Aksi

Berita 07 Mei 2025 6
Pimpinan DPRD Kabupaten Lamongan Menemui Masa Aksi

Wakil Ketua I DPRD Kabupaten Lamongan Husen, S.Ag., M.Pd dan Wakil Ketua II Imam Fadlli, S.IP., M.Si Bersama dengan Kepala dinas Pendidikan beserta jajarannya menemui Masa Aksi di depan Gedung DPRD Kab. Lamongan.


Masa yang mengatasnamakan 

PK. PMII UNISLA Veteran meminta kepada DPRD Lamongan agar segera merevisi APBD Lamongan 2025 yang berpihak pada rakyat dan pendidikan di kabupaten Lamongan, Mengecam segala tindakan intimidasi yang terjadi dalam bentuk apapun di lembaga pendidikan yang ada di kabupaten lamongan.


mereka juga Meminta pemerintah untuk segera memberantas segala bentuk pungutan liar biaya pendidikan yang ada di kabupaten Lamongan. Memberikan solusi untuk permasalahan penahanan ijazah disetiap lembaga yang ada di Kabupater Lamongan, dan tidak ada Lagi penahanan ijazah.

SEKRETARIAT DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH KABUPATEN LAMONGAN

  • Jl. Basuki Rahmat, Rangge, Sukomulyo, No 43 - 49 Kec. Lamongan, Kabupaten Lamongan, Jawa Timur 62216
  • sekretariatdprdlamongan0@gmail.com
  • (0322) 317794
  • +6281319848633
© 2025 Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Lamongan